Training Motivasi ( Character Building ) dan buka bersama merupakan event yang diadakan keluarga besar puskesmas andalas dalam rangka upaya meningkatkan motivasi kerja, memperbaharui semangat kerja, serta mempererat tali silaturrahmi keluarga besar Puskesmas Andalas.
